Tips Mempercepat Startup Komputer Tanpa Ribet

Radea

Tips Mempercepat Startup Komputer Tanpa Ribet

Terdapat berbagai tips mempercepat startup komputer dengan ribet. Istilah tersebut sering dikenal dengan booting, atau jika diterjemahkan ke bahasa Indonesia menjadi pengebutan. Hal tersebut dapat terjadi dalam proses penyalaan komputer hingga siap untuk digunakan. 

Baca juga : Cara Pakai Spinner ID Buat Artikel Tanpa Plagiat Terbaru 2023

Seringkali windows yang digunakan sering terjadi lag atau gangguan saat booting. Hal tersebut disebabkan oleh berbagai faktor, salah satunya faktor penggunaan, atau waktu penggunaannya yang sudah lama. Namun, kalian tidak perlu khawatir karena terdapat cara memperbaikinya.

Perlu menjadi perhatian, penyebab booting pada windows menjadi lama biasa disebabkan oleh banyaknya file sampah di dalam komputer, banyak startup berjalan, spesifikasi PC terlalu rendah, penyimpanan penuh, hingga bisa jadi komputer terkena virus yang berbahaya. 

Sebelum mempelajari berbagai tips mempercepat startup komputer, ada baiknya untuk memahami terlebih dahulu penyebab dari kerusakan atau jaringan lemot dari komputer tersebut. Jangan keliru, agar bisa tahu cara untuk memperbaikinya bagaimana. 

Untuk dapat mempercepat proses startup pada sebuah komputer, kalian juga perlu memahami berbagai cara yang mudah dilakukan. Apalagi untuk para pemula yang baru akan melakukan hal tersebut. Kalian juga bisa melihat tutorial dalam bentuk video agar lebih memahaminya caranya. 

Tips Mempercepat Startup Komputer dengan Mudah 

Tips Mempercepat Startup Komputer dengan Mudah 

Terdapat berbagai tips yang bisa kalian lakukan agar laptop mampu booting windows lebih cepat daripada biasanya. Hal ini juga sering dilakukan oleh para pemula yang baru akan mencoba mempercepat proses startup pada sebuah PC maupun laptop. Berikut tipsnya:

  1. Matikan Program yang Masih Jalan saat Startup 

Tips mempercepat startup komputer pertama adalah dengan mematikan berbagai program yang sedang atau masih berjalan di komputer. Biasanya hal tersebut menyebabkan proses startup menjadi lebih lambat dari biasanya. Jika tidak di reboot maka kerja laptop akan jadi semakin lambat dan berat. 

Untuk langkah mematikan program yang masih berjalan juga cukup mudah. Pertama, klik tombol start yang biasa berada di pojok kiri bawah atau pada ikon yang bergambar windows, kemudian klik kanan dan masuk dalam pengaturan, pilih task manager. Nantinya, task manager akan membantu menampilkan berbagai program yang saat itu sedang dijalankan.

  1. Nonaktifkan Semua Efek Spesial 

Tips mempercepat startup komputer berikutnya adalah menonaktifkan semua efek spesial yang ada di dalam komputer. Perlu menjadi perhatian, bahwa salah satu keunggulan yang diberikan oleh windows 10 adalah memberikan berbagai efek yang sering digunakan untuk memperindah tampilan layar. 

Terdapat efek spesial yang bisa diterapkan melalui berbagai komponen interface, sehingga efek juga dapat membuat booting pada komputer menjadi lambat. Hal tersebut dikarenakan, efek tersebut membuat sistem kerja di dalam PC menjadi lebih berat, oleh karena itu lebih baik tidak menggunakannya.

  • Cara Nonaktifkan Efek Spesial 

Untuk para pemula tidak perlu khawatir, karena untuk menonaktifkan berbagai efek spesial yang ada di dalam PC cukuplah mudah dan tidak perlu ribet. Pertama, klik ikon pencarian pada taskbar. Setelah itu ketik view advanced systems settings. Jika sudah muncul berbagai pilihan, pilih menu tersebut. 

Pada menu tersebut, akan terdapat pilihan seperti hardware, computer name, system protection, advanced, remote dan masih banyak lagi. Pilih menu advanced, setelah manuk pilih menu performs, kemudian pilih setting. Lanjut dengan pilih visual efek, lalu adjust for best performance. 

  1. Mengaktifkan Pengaturan Fast Startup 

Tips mempercepat startup komputer berikutnya juga bisa melalui pengaktifan pengaturan pada fast startup. Salah satu cara untuk mempercepat booting pada windows adalah dengan mengaktifkan hal tersebut. Berbeda dengan cara sebelumnya yang dapat mengurangi beban kerja.

Fast startup sendiri adalah upaya yang dikhususkan agar dapat mempercepat sebuah proses dalam booting. Jika mode tersebut sudah aktif, maka akan memungkinkan jalannya berbagai efek lain, dengan syarat masih dalam batas wajar yang tidak melebihi ruang penyimpanan dari PC yang digunakan. 

  • Cara Mengaktifkan Fast Startup 

Pertama klik ikon baterai yang biasa terdapat di bagian kanan bawah, kemudian pilih option power option, dan masuk ke menu tersebut. Jika sudah, pilih choose what the power button does. Lanjut dengan mempercepat booting windows dengan memilih change settings that are currently unavailable.

  1. Menghilangkan Elemen Transparan pada Start Menu 

Lanjut dengan tips mempercepat startup komputer berikutnya yang mungkin akan berhasil di PC kalian, jika 3 cara di atas sudah dilakukan namun belum ada perubahan. Salah satu efek yang diberikan oleh windows 10 adalah elemen transparan, proses booting akan menjadi lebih lama jika menggunakan elemen ini. 

Tidak banyak yang menggunakan elemen ini. Jika kalian salah satunya, lebih baik untuk mengganti ke elemen biasa yang tidak memberatkan PC untuk bekerja, baik secara sistem hardware maupun software. Pilihlah gambar untuk mempercantik tampilan yang tidak memiliki berat yang tinggi. 

  • Cara Menghilangkan Elemen Transparan 

Untuk kalian yang sudah terlanjur menggunakan elemen transparan ini tidak perlu khawatir, karena dapat dihilangkan dengan mudah. Pertama, masuk ke menu setting atau pengaturan terlebih dahulu, kemudian pilih personalization. Cara lebih mudah bisa langsung klik kanan pada menu beranda. 

Also Read

Bagikan:

Tinggalkan komentar