Game Gratis Iphone dan Ipad Terbaik

Radea

Game Gratis Iphone dan Ipad Terbaik

radea.co – Saat ini ada banyak sekali game gratis yang bisa kalian mainkan di ponsel kesayangan. Tidak hanya pengguna Android, bahkan pengguna iOS kini bisa menikmati berbagai permainan secara cuma-cuma alias free

Baca juga : Epic Game Gratis Terbaik Hingga Saat Ini

Pilihannya sangat beragam, tentunya dapat dengan mudah disesuaikan berdasarkan selera ataupun kebutuhan. Mulai dari permainan simulasi, asah otak, adventure, battle, role play dan lainnya. 

Rekomendasi Game Gratis untuk Iphone dan Ipad

game gratis

Jika Android ada Play Store maka untuk perangkat iOS seperti iPhone dan iPad semua game tersebut bisa di download melalui App Store. Kalian hanya perlu memilih game-game gratis, seperti:

  1. Old Man’s Journey

Rekomendasi pertama ada Old Man’s Journey. Old Man’s Journey sendiri termasuk salah satu permainan terbaik yang akan memberikan cerita sangat spesifik tentang kehidupan. Baik itu kehidupan yang telah ditentukan ataupun tidak.

Saat berada di dalamnya kalian akan bermain dengan mengikuti pria tua untuk berkeliling ke penjuru negeri. Tugasnya adalah membantu pria tersebut untuk upah bukit atau landscape yang ada di hadapannya.

Sosok pria tua tersebut nantinya juga akan berinteraksi dengan berbagai macam orang yang ditemui dan objek. Meskipun tergolong sederhana keindahan animasi di dalamnya akan membuat para pemainnya tidak ingin beralih dari cerita. 

  1. Dragon Hills 2

Apabila kamu suka dengan karakter Zombie maka game gratis Dragon Hills 2 bisa menjadi salah satu pilihan terbaik untuk perangkat iPhone atau iPad. Saat memainkannya kalian akan berperan sebagai zombie.

Lebih uniknya lagi zombie seram ini akan beraksi dengan menunggangi naga besi. Para pemain nantinya akan diajak untuk menelusuri tanah yang isinya zombie-zombie lain. Itu juga ada karakter lain seperti naga raksasa dan lainnya.

Ada beberapa kegiatan asik dan seru yang bisa kalian mainkan. Berapa diantaranya seperti meluncur menuruni bukit serta menghancurkan berbagai macam hal yang ada di jalanan. 

  1. Marvel : Contest Of Champions

Marvel Contest of Champion menjadi pilihan game gratis terbaik iPhone atau iPad bagi kalian yang suka dengan karakter Marvel. Bahkan permainan ini juga termasuk favorit dari para gamer

Marvel : Contest Of Champions populer memiliki banyak karakter superhero dan penjahat. Mirip seperti dalam film. Namun siapa sangka di dalamnya para superhero serta penjahat akan menghadapi pertarungan akhir.

Lebih menariknya lagi kalian dan para pemain lainnya dapat membangun team sendiri. Lalu membentuk aliansi bersama teman lainnya. Kalian juga punya kesempatan menambahkan kumpulan superhero.

Jangan lupa untuk selalu menaikkan level dalam permainan sampai ke tingkat tinggi. Sehingga nantinya jadi lebih mudah untuk menerima singeri. Sinergi tersebut dapat dimanfaatkan untuk memenangkan permainan.

  1. Vikings: Archer’s Journey

Vikings: Archer’s Journey menjadi salah satu game gratis iPhone terbaik yang perlu untuk kalian coba. Cara memainkannya tergolong mudah pasalnya kalian sebagai pemain bisa mengontrol karakter Nott di dalamnya.

Karakter tersebut adalah salah satu Valkyrie. Ia dikirim ke neraka para Dewa Viking. Salah satu cara untuk memenangkan permainan adalah dengan memakai keterampilan menembak secara akurat serta tepat. 

Tujuannya sendiri adalah mengalahkan musuh yang kalian temui selama berada di permainan. Meskipun memang terkesan sangat sederhana namun butuh teknik menembak yang bagus agar permainan bisa dikuasai.

  1. Impossible Space Adventure

Masih dengan game gratis tembak menembak, berikutnya ada Impossible Space Adventure. Para pemain nantinya akan dibawa untuk memasuki sebuah ruangan. Jadilah orang terkuat dengan cara menyelesaikan setiap levelnya.

Dari kenaikan level demi level tersebut kalian berkesempatan memperoleh senjata baru serta lebih kuat. Adventure Space Adventure rilis untuk pengguna iOS di App Store tanggal 29 September 2020. 

  1. Brawlhalla Mobile

Game favorit lain yang sebagai pilihan para pemain mobile yakni Brawlhalla Mobile. Kalian dapat memainkannya kapan saja secara online maupun offline. Jika ingin mode offline maka pemain harus bertarung dengan lawan bot.

Permainan ini jadi yang terbaik pada tahun 2022. Meskipun bisa dimainkan offline perkara grafik tidak perlu kalian ragukan lagi. Tampilan grafiknya cukup sempurna. Apalagi ketika dimainkan pada iPhone 12. 

  1. Dashero : Sword & Magic

Salah satu game gratis iOS dan offline pada tahun 2022 yakni Dashero : Sword & Magic. Permainan tersebut memaksa para pemainnya untuk menggunakan pedang serta sihir ketika melakukan perjalanan serta mengalahkan monster atau bos.

Bukan itu saja, kalian dapat mempelajari skill pilihan lalu menggabungkannya agar dapat memperoleh skill baru di Dashero Sword & Magic. Permainan ini rilis 1 Oktober 2020 dan dapat dimainkan secara offline sekaligus gratis. 

  1. Genshin Impact

Genshin Impact jadi game gratis yang jadi incaran banyak orang. Bagaimana tidak dulu untuk memainkan game-game berkualitas seperti Genshin Impact pada smartphone mungkin masih sekedar mimpi saja. 

Namun siapa sangka, mimpi tersebut perlahan mulai terwujud dengan adanya optimalisasi sangat baik di iPhone atau perangkat iOS. Genshin Impact adalah permainan jenis open-world dari MiHoYo dengan mekanisme combat

Also Read

Bagikan:

Tinggalkan komentar