Resep Brownis Kukus Ekonomis

Radea

Brownis Kukus Ekonomis – Kali ini kami akan berbagi informasi resep Brownis Kukus Ekonomis, Semoga memudahkan anda menemukan resep terbaik.

Resep Brownis Kukus Ekonomis Kamu bisa memasak Brownis Kukus Ekonomis menggunakan 12 bahan dan 7 langkah. Berikut ini cara memasak resep ini.

Bahan-Bahan Brownis Kukus Ekonomis

  1. Chocolatos atau coklat seduh instant lainnya.
  2. telur.
  3. tepung terigu.
  4. gula pasir.
  5. SKM Coklat.
  6. air panas.
  7. minyak goreng (Me Mentega cair).
  8. Coklat batang.
  9. vanili cair.
  10. baking powder.
  11. baking soda.
  12. Toppingnya suka2 ya.

Cara membuat Brownis Kukus Ekonomis

  1. Campur telur dan gula pasir, mixer/kocok hingga gulanya larut, lalu masukkan tepung terigu, 2 tetes vanili cair, baking powder dan baking soda dengan diayak terlebih dahulu..
  2. Kemudian aduk rata, lalu masukkan Chocolatos dan SKM Coklat, aduk lagi. Berikutnya masukkan minyak goreng.
  3. Bagi adonan menjadi dua bagian, bagian A 75% adonan, bagian B 25% adonan. Sisihkan.
  4. Masukan kedalam adonan B parutan coklat batang, beri susu coklat 3 sdm, 1 tetes vanili cair aduk aduk.
  5. Masukan ke dalam loyang adonan A separo saja, kukus 5 menit, kumudian masukan semua adonan B, kukus lagi selama 5 menit, selanjutnya masukan sisa adonan A dan kukus lagi selama 20 menit.
  6. Kemudian beri topping sesuai selera, saya pakai keju parut.
  7. Selamat mencoba.

Penulis berharap anda menyukai resep yang kami bagikan diatas, dan jangan lupa cek beragam kumpulan resep lainya hanya di Radea.co,

Also Read

Bagikan:

Tags

Tinggalkan komentar