Nasi Bento Kelinci Bekal Anak

Radea

Nasi Bento Kelinci Bekal Anak.

Nasi Bento Kelinci Bekal Anak Anda sedang mencari resep paling gampang? berikut ini kami sajikan Nasi Bento Kelinci Bekal Anak beserta 16 bahan-bahan dan 5 cara. Begini cara memasak.

Bahan-bahan Nasi Bento Kelinci Bekal Anak

  1. Bersiaplah Secukupnya untuk nasi putih pulen dan panas.
  2. Ini adalah 1 bungkus untuk mie goreng instan, buat seperti instruksi di kemasan.
  3. Kamu butuh 2 buah untuk sosis.
  4. Bersiaplah 4 buah untuk nugget karakter, goreng.
  5. Kamu butuh 150 gr untuk brokoli, potong2 (berat setelah dipotong-potong).
  6. Bersiaplah 1 buah untuk wortel, bentuk bunga.
  7. Ini adalah 1 lembar untuk nori.
  8. Bersiaplah untuk Tamagoyaki (telur dadar gulung):.
  9. Bersiaplah 2 butir untuk telur.
  10. Ini adalah 1/4 buah untuk wortel, potong dadu kecil.
  11. Bersiaplah 1 batang untuk kecil daun bawang, iris tipis.
  12. Kamu butuh 1/4 sdt untuk garam.
  13. Kamu butuh 1/4 sdt untuk merica bubuk.
  14. Kamu butuh 1/4 sdt untuk kaldu jamur.
  15. Ini adalah 1 sdt untuk tepung maizena, larutkan dgn 1 sdm air.
  16. Kamu butuh Secukupnya untuk margarin/minyak goreng.

Nasi Bento Kelinci Bekal Anak Cara Membuat

  1. Pertama buat telur dadar gulungnya terlebih dahulu, kocok semua bahan tamagoyaki kecuali margarin, kemudian dadar diatas teflon yg sudah dioles margarin sambil digulung. Setelah matang, angkat, kemudian potong-potong. Untuk lebih jelasnya bisa diklik dibagian lihat resep/lampiran. (lihat resep).
  2. Didihkan 500 ml air + 1/2-1 sdt garam, rebus wortel bunga sampai empuk tapi tidak lembek (kurang lebih 5 menit), angkat & tiriskan. Kemudian rebus jg brokoli yg sebelumnya sudah direndam air garam dan dicuci bersih. Rebus brokoli selama kurang lebih 5 menit, angkat dan tiriskan. Note: utk bento ini sy ga pakai selada krn anak yg besar ga suka liat selada/sayur dlm kotaknya..
  3. Selanjutnya buat nasinya, saya buat manual kalo ada cetakan akan lebih mudah dan cepat. Ambil secukupnya nasi, taruh diatas telapak tangan yg sudah dialasi plastik, kmdn kepal-kepalkan dan bentuk bulatan besar utk kepala, kmdn 1 bulatan sedikit kecil agak dipipihkan utk badan, 2 bulatan kecil utk telinga, dan 2 bentuk lonjong utk kaki (sy lupa 🤭). Gunting/cetak hiasan dr nori untuk mata, hidung, mulut, dll..
  4. Siapkan kotak nasi, susun nasi bagian kepala, beri hiasan mata, hidung, mulut dari nori. Kmdn susun telinga, badan, beri hiasan nori dibagian badan. Beri samping nasi dengan mie goreng. Kemudian disusul dengan menyusun tamagoyaki, brokoli, wortel, sosis, nugget disekeliling nasi sesuai dengan keinginan..
  5. Nasi bento siap dijadikan bekal sekolah anak. Nasi bento yang ini untuk anak saya yg besar yg tidak terlalu suka sayuran, tetapi masih mau makan wortel dan brokoli..

Penulis berharap anda menyukai resep jualan yang kami bagikan diatas, dan jangan lupa cek beragam kumpulan Resep lainya, hanya di Radea.co,

Also Read

Bagikan:

Tags

Tinggalkan komentar