Resep Teokbokki wijen pedas

Radea

Teokbokki wijen pedas – sekarang kami akan berbagi informasi resep Teokbokki wijen pedas, Semoga memudahkan anda menemukan resep terbaik.

Resep Teokbokki wijen pedas Kamu bisa membuat Teokbokki wijen pedas menggunakan 10 bahan dan 6 langkah. Berikut ini cara memasak menu ini.

Bahan-Bahan Teokbokki wijen pedas

  1. 6 sdm tepung beras.
  2. 5 sdm tepung tapioka.
  3. Kaldu bubuk.
  4. Air mendidih.
  5. secukupnya Saos dalmonte.
  6. 1 siung bawang putih.
  7. Garam.
  8. Gula.
  9. Cabe bubuk.
  10. 3 Sosis.

Cara membuat Teokbokki wijen pedas

  1. Campur tepung beras, tapioka dan kaldu bubuk.
  2. Didihkan air sampai benar" mendidih (biar teok empuk dan mateng dalemnya), siram air ketepung sedikit demi sedikit uleni pakai sendok kalau sudah sedikit dingin uleni pakai tangan sampai kalis dan bentuk lonjong atau sesuai selera.
  3. Rebus teok diair mendidih kurang lebih 10 menit, kalau sudah mengapung tandanya sdah matang, angkat dan rendam diair dingin biar ga lengket.
  4. Cincang baput dan tumis hingga harum masukan saos delmonte, bubuk cabe, beri garam dan gula serta sedikit air aduk rata.
  5. Masukan sosis aduk rata, masukan teok aduk rata hingga semua bumbu menyatu dengan teok dan sosis.
  6. Teokbokki wijen siap sajikan 🤤😁.

Penulis berharap anda menyukai resep yang kami bagikan diatas, dan jangan lupa cek beragam kumpulan resep lainya hanya di Radea.co,

Also Read

Bagikan:

Tags

Tinggalkan komentar