Resep Bolu Kukus Caramel / Sarang Semut

Radea

Bolu Kukus Caramel / Sarang Semut – Saat ini kami akan membagikan informasi resep Bolu Kukus Caramel / Sarang Semut, Semoga memudahkan anda menemukan resep terbaik.

Resep Bolu Kukus Caramel / Sarang Semut Kamu bisa membuat Bolu Kukus Caramel / Sarang Semut menggunakan 10 bahan dan 13 langkah. Berikut ini cara memasak makanan ini.

Bahan-Bahan Bolu Kukus Caramel / Sarang Semut

  1. Gula.
  2. Tepung Terigu.
  3. Tepung Tapioka.
  4. Baking Soda.
  5. Baking Powder.
  6. Telur Ayam.
  7. Susu Kental Manis (1 sachet).
  8. Air Panas.
  9. Margarin.
  10. margarin untuk oles loyang.

Langkah-Langkah membuat Bolu Kukus Caramel / Sarang Semut

  1. Siapkan Bahan Bahan.
  2. Campur dan aduk rata tepung terigu, tepung tapioka, baking powder, baking soda..sisihkan.
  3. Cairkan gula dengan api kecil tanpa diaduk2..kemudian masukkan air panas sedikit demi sedikit.
  4. Masukkan margarin..biarkan meleleh tanpa menunggu mendidih..jangan terlalu lama memasak gula karena nanti hasilnya bisa pahit..matikan kompor sisihkan.
  5. Kocok telur sampai berbusa, kemudian masukkan susu kental manis..aduk rata.
  6. Masukkan campuran terigu,tapioka, baking soda, baking powder..aduk rata.
  7. Masukkan gula dan mentega yg sudah dicairkan..aduk rata 1 arah.
  8. Saring agar tdk ada yg menggumpal.
  9. Olesi loyang atau cetakan dengan margarin..masukkan campuran bahan.
  10. Panaskan kukusan..kukus adonan.
  11. Bungkus tutup kukusan dengan serbet atau kain.
  12. Kukus dengan api sedang kurang lebih selama 45 menit..cek kematangan dengan tusukan lidi atau garpu…
  13. Siap disajikan.

Penulis berharap anda menyukai resep yang kami bagikan diatas, dan jangan lupa cek beragam kumpulan resep lainya hanya di Radea.co,

Also Read

Bagikan:

Tags

Tinggalkan komentar