Resep Kue Susu papua

Radea

Kue Susu papua – Kali ini kami akan membagikan informasi resep Kue Susu papua, Semoga memudahkan anda menemukan resep terbaik.

Resep Kue Susu papua Kamu bisa membuat Kue Susu papua menggunakan 6 bahan dan 6 langkah. Berikut ini cara mengolah resep ini.

Bahan-Bahan Kue Susu papua

  1. 1 kg tepung terigu (me: kompas).
  2. 250 gr gula pasir (dihaluskan/diblender).
  3. 1/2 liter minyak sesuai selera (me: bimoli).
  4. 1/2 sdt garam.
  5. 2 sdm maizena.
  6. 1/2 kaleng Kental manis /sesuai kebutuhan.

Cara membuat Kue Susu papua

  1. Tepung terigu, gula yang sudah dihaluskan, garam, maizena campur semua menjadi satu dalam wadah aduk rata.
  2. Masukkan minyak aduk hingga tercampur rata supaya lebih mudah gunakan tangan untuk mengaduk tp pastikan tangan sudah dicuci bersih ya mom.
  3. Tata diloyang dan ratakan sambil ditekan dan ditepuk tepuk dengan jari agar teksturnya padat dan tidak mudah hancur.
  4. Bentuk dengan menggunakan pisau kecil tipis yang ujungnya runcing agar setelah matang mudah diangkat,tuang kental manis (motif sesuai selera).
  5. Panggang dioven yang sudah dipanaskan api bawah, sesekali dibuka untuk memastikan seluruh permukaan matang merata, setelah agak keras pindahkan api atas panggang hingga agak kecoklatan.
  6. Angkat biarkan hangat dulu lalu, ikuti bekas potongan tadi sambil dipotong pelan pelan keluarkan dari loyang biarkan dingin suhu ruang.

Penulis berharap anda menyukai resep yang kami bagikan diatas, dan jangan lupa cek beragam kumpulan resep lainya hanya di Radea.co,

Also Read

Bagikan:

Tags

Tinggalkan komentar