Resep Es Kapal Khas Solo

Radea

Es Kapal Khas Solo – Saat ini kami akan menyajikan informasi resep Es Kapal Khas Solo, Semoga memudahkan anda menemukan resep terbaik.

Resep Es Kapal Khas Solo Kamu bisa memasak Es Kapal Khas Solo menggunakan 7 bahan dan 3 langkah. Berikut ini cara mengolah menu ini.

Bahan-Bahan Es Kapal Khas Solo

  1. 600 ml santan, saya dari 65 ml santan instant + 535 ml air.
  2. 2 sdm coklat bubuk.
  3. 1/4 sdt vanili.
  4. 1/4 sdt garam.
  5. 3 sdm kental manis.
  6. 3 lembar roti tawar.
  7. Sesuai selera batu es.

Cara membuat Es Kapal Khas Solo

  1. Rebus santan, garam dan vanili. Dengan api kecil, sambil diaduk-aduk jangan sampai santan pecah..
  2. Setelah agak dingin, masukkan coklat bubuk, aduk rata..
  3. Dalam gelas masukkan 1 sdm susu kental manis (atau sesuai selera kemanisan), tambahkan batu es. Kemudian siram dengan santan coklat. Beri toping roti tawar. Es Kapal siap di sajikan..

Penulis berharap anda menyukai resep yang kami bagikan diatas, dan jangan lupa cek beragam kumpulan resep lainya hanya di Radea.co,

Artikel ini pertama kali di posting pada18 Maret 2020 @ 4:04 pm

Also Read

Bagikan:

Tags

Tinggalkan komentar