Resep Shiratake Sayur Udang

Radea

Shiratake Sayur Udang – Saat ini kami akan berbagi informasi resep Shiratake Sayur Udang, Semoga memudahkan anda menemukan resep terbaik.

Resep Shiratake Sayur Udang Kamu bisa memasak Shiratake Sayur Udang menggunakan 15 bahan dan 5 langkah. Berikut ini cara membuat menu ini.

Bahan-Bahan Shiratake Sayur Udang

  1. 4 pcs mie shiratake kering.
  2. 500 ml air.
  3. 5 ekor udang,kupas dan bersihkan.. potong kecil/sesuai selera.
  4. 1 buah wortel,potong korek api.
  5. 1 bks kecil jamur tiram,potong sesuai selera.
  6. 2 buah cabe merah dan cabe hijau,potong serong.
  7. 1 tangkai bawang pre,potong sesuai selera.
  8. 2 siung bawang putih,cincang halus.
  9. 2 sdm minyak utk menumis.
  10. Bumbu-Bumbu.
  11. 1 sdt minyak wijen.
  12. 2 sdm saos tiram.
  13. 1 1/2 sdm kecap asin.
  14. 1 sdt gula.
  15. 1/2 sdt kaldu jamur.

Cara membuat Shiratake Sayur Udang

  1. Rebus air hingga mendidih,masukkan mie shiratake.Masak sampai matang kmd angkat dan tiriskan.
  2. Campur semua bumbu dlm mangkuk kecil dan aduk rata.
  3. Panaskan minyak..tumis bawang putih hingga berubah warna kmd masukkan potongan udang.Tumis sampai berubah warna kemudian masukkan wortel,aduk sampai wortel setengah matang masukkan potongan cabai.Tumis lagi sampai layu dan lunak.
  4. Kemudian masukkan jamur tiram..tumis sebentar dan masukkan mie shiratakenya.Aduk sampai tercampur rata kemudian masukkan semua bumbu dan aduk kembali sampai rata..masukkan potongan daun bawang.
  5. Aduk kembali sampai rata…angkat dan siap dimakan 🥰🥰.

Penulis berharap anda menyukai resep yang kami bagikan diatas, dan jangan lupa cek beragam kumpulan resep lainya hanya di Radea.co,

Artikel ini pertama kali di posting pada22 Maret 2020 @ 7:53 pm

Also Read

Bagikan:

Tags

Tinggalkan komentar