Resep Lidah kucing renyah dan simple

Radea

Lidah kucing renyah dan simple – Saat ini kami akan menyajikan informasi resep Lidah kucing renyah dan simple, Semoga memudahkan anda menemukan resep terbaik.

Resep Lidah kucing renyah dan simple Kamu bisa memasak Lidah kucing renyah dan simple menggunakan 7 bahan dan 7 langkah. Berikut ini cara membuat menu ini.

Bahan-Bahan Lidah kucing renyah dan simple

  1. gula halus.
  2. putih telur.
  3. teoung terigu protein rendah/sedang.
  4. margarin.
  5. maizena.
  6. susu bubuk.
  7. vanilli secukupnya (optional).

Langkah-Langkah membuat Lidah kucing renyah dan simple

  1. Mixer margarin dan gula halus sampai tercampur rata. Lidah kucing renyah dan simple
    Lidah kucing renyah dan simple
  2. Kemudian tambahkan putih telur, vanilli mixer sampai tercampur rata.
  3. Lalu masukkan tepung terigu, maizena, dan susu bubuk secara bergantian mixer sampai benar-benar tercampur rata.
  4. Masukkan adonan kedalam pipping bag.
  5. Siapkan loyang lidah kucing, olesi margarin, tuang adonan kedalam loyang.
  6. Masukkan kedalam oven yang sebelumnya sudah dipanaskan. pangang 20-30 menit (cek karakter oven masing-masing ya.
  7. Setelah matang keluarkan dari loyang, tunggu dingin. siap dinikmati.

Penulis berharap anda menyukai resep yang kami bagikan diatas, dan jangan lupa cek beragam kumpulan resep lainya hanya di Radea.co,

Also Read

Bagikan:

Tags

Tinggalkan komentar