Resep Bubur mentega Rendang daging (mpasi 7m+)

Radea

Bubur mentega Rendang daging (mpasi 7m+) – sekarang kami akan membagikan informasi resep Bubur mentega Rendang daging (mpasi 7m+), Semoga memudahkan anda menemukan resep terbaik.

Resep Bubur mentega Rendang daging (mpasi 7m+) Kamu bisa memasak Bubur mentega Rendang daging (mpasi 7m+) menggunakan 10 bahan dan 3 langkah. Berikut ini cara memasak menu ini.

Bahan-Bahan Bubur mentega Rendang daging (mpasi 7m+)

  1. 1 cup takar Sc beras / 2sdm nasi.
  2. daging sapi giling.
  3. 1 sdm mentega (saya pake blue band).
  4. sepotong kecil tempe.
  5. wortel.
  6. tomat.
  7. bumbu halus : bawang merah, bawang putih,kemiri (masing2 1siung).
  8. sejumput kaldu Maseko (yampung).
  9. 1 sdm kecap Organik.
  10. 1 sdt Extra virgin olive oil (evoo).

Langkah-Langkah membuat Bubur mentega Rendang daging (mpasi 7m+)

  1. 🔴bubur mentega : 👉🏼masak beras/nasi di dalam slow cooker atau bs menggunakan panci biasa, 👉🏼tambahkan air secukupnya 👉🏼tambahkan mentega secukupnya. 👉🏼setelah matang saring menggunakan saringan kawat.
  2. 🔴rendang daging : 👉🏼blender daging yg sudah dicincang, tempe, wortel & tomat tambahkan air ±100ml. 👉🏼tumis bumbu halus menggunakan mentega (1sdm) sampai harum, masukkan bahan2 yg sudah diblender td. tunggu sampai matang. 👉🏼masukkan kaldu maseko & kecap organik. tunggu sampai airnya menyusut. 👉🏼apabila belum matang sempurna boleh tambahkan air lagi ±100ml 👉🏼 setelah matang saring..
  3. 👉🏼letakkan bubur mentega & lauk rendangnya dimangkok, bagi menjadi 2 untuk makan pagi dan sore, tambahkan evoo. 👉🏼🥣siap untuk disajikan….

Penulis berharap anda menyukai resep yang kami bagikan diatas, dan jangan lupa cek beragam kumpulan resep lainya hanya di Radea.co,

Also Read

Bagikan:

Tinggalkan komentar